Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012 - Sijunjung Xcoder

Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012

Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012 - Hallo sahabat Sijunjung Xcoder, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Odyssey56, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012
link : Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012

Baca juga


Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012


Baca Juga : Konfigurasi Active Directory Domain Service (ADDS) di Windows Server 2012

Langkah-Langkah
1. Buka Windows Server 2012, lalu akan muncul menu Dashboard dari server manager.
2. Klik pada Add roles and features untuk menambahkan fitur DHCP Server kemudian klik next sampai selesai.

.3. Kemudian klik pada tanda warning lalu klik complete DHCP Configuration.

4. Langsung saja klik next.

5. Kemudian klik Commit.

6. Kemudian klik close maka penginstallan DHCP selesai dan tinggal melakukan konfigurasi.

7. Setelah itu buka Tools kemudian klik pada DHCP.

8. Kemudian klik kanan pada IPv4 kemudian klik pada New Scope.

9. Klik next.

10. Kemudian masukkan nama dan deskripsi dari DHCP bisa di isi dengan nama apapun.

11. Kemdian masukkan DHCP Range (jarak ip dhcp) dan juga netmask.

12. Jika ingin mengecualikan sebuah IP dalam DHCP Range yang telah di masukkan maka masukkanlah sebuah IP pada DHCP Exclude ini. Jika tidak maka cukup di kosongi dan langsung di next.

13. Lease time merupakan lama sewa IP DHCP dari client jika lease time habis client akan mendapatkan IP DHCP baru. Langsung klik next.

14. Klik next.

15. Kemudian masukkan IP Gateway untuk DHCP. Lalu klik next.

16. Kemudian masukkan nama domain yang telah ada jika tidak ada kosongi saja. Lalu masukkan IP DNS Address.

17. Lewati pada bagian WINS server dengan mengkosongi dan klik next.

18. Klik next.

19. Lalu klik finish.

20. Lalu buat IP Client menjadi mode DHCP kemudian cek IP-nya.




Demikianlah Artikel Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012

Sekianlah artikel Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Konfigurasi DHCP Server di Windows Server 2012 dengan alamat link https://sijunjung-xcoder.blogspot.com/2019/08/konfigurasi-dhcp-server-di-windows.html

Jangan lupa bagikan artikel ini ya!

Related Posts

Berikan pendapatmu tentang artikel ini
Notification
Ini adalah popup notifikasi.
Done