Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk - Sijunjung Xcoder

Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk

Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk - Hallo sahabat Sijunjung Xcoder, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Odyssey56, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk
link : Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk

Baca juga


Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk


Alat yang Dibutuhkan
  • PC/Laptop (Koneksi Internet)
  • Smartphone
  • Software Arduino IDE (bisa di download di sini Arduino 1.8.9)
  • Aplikasi Blynk (Android)
  • Download Library
  • Perangkat Arduino Uno R3 + Kabel USB
  • Kabel Jumper, LED, Resistor, Breadboard
Langkah-Langkah
1. Konfigurasikan Blynk seperti pada gambar.

2. Import library Blynk ke Arduino IDE. Ekstrak File Blynk_Release_v0.4.4.Zip >> buka dan copy file yang ada didalam folder libraries dan paste ke dalam Folder Documents >> Arduino >> libraries.

3. Buka example sketch Arduino_Serial_USB dari library blynk.
4. Cari token project Blynk. Token bisa didapat dari aplikasi blynk ataupun email, lalu copy token ke sketch.
5. Rangkai LED dan arduino.
6. Buka cmd (command prompt), lalu ketik cd :\Users\~~\Documents\Arduino\libraries\Blynk\scripts << (sesuaikan dengan lokasi library).

7. Jalankan blynk-ser.bat file. Contoh : blynk-ser.bat -c COMxx (dimana COMxx adalah port Arduinomu)

8. Tunggu sampai konek ke arduino dan blynk-cloud.com:8442 OK. Jika sudah seperti dibawah ini maka arduino sudah terhubung dengan server Blynk.

9. Jalankan Blynk





Demikianlah Artikel Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk

Sekianlah artikel Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Mengontrol Arduino dengan Blynk dengan alamat link https://sijunjung-xcoder.blogspot.com/2019/09/cara-mengontrol-arduino-dengan-blynk.html

Jangan lupa bagikan artikel ini ya!

Related Posts

Berikan pendapatmu tentang artikel ini
Notification
Ini adalah popup notifikasi.
Done